Ujian Nihongo Nouryoku Shiken (Test Kemampuan Bahasa Jepang)
Berikut email dari Japan Foundation Jakarta JLPT Tahun 2008 akan dilaksanakan secara serempak di seluruh dunia pada hari MINGGU, 7 DESEMBER 2008. Di Indonesia, JLPT ini akan dilaksanakan di 7 kota, yaitu :Jakarta, Bandung, Yogyakarta, Surabaya, Denpasar, Padang dan Medan. Adapun, Pendaftaran untuk JLPT Tahun 2008 di Indonesia dilaksanakan pada tanggal 19 AGUSTUS s/d 19 SEPTEMBER 2008. Biaya yang diperlukan : - Biaya Formulir = Rp 10,000.- - Biaya Ujian = Rp 80,000.- (Level 1 & 2) / Rp 60,000.- (Level 3 & 4) Pada saat mendaftar, harap membawa serta pasfoto uk. 3x4 cm sebanyak 2 lembar. Panitia Ujian per wilayah : Wilayah Pelaksana Alamat No. Telepon No. Fax Jabodetabek PERSADA d/a.Universitas Darma Persada Jl. Radin Inten II, Pondok Kelapa, Jakarta Timur 021-8647373 021-86900241 ...