Ujian Nihongo Nouryoku Shiken (Test Kemampuan Bahasa Jepang)

Berikut email dari Japan Foundation Jakarta

JLPT Tahun 2008 akan dilaksanakan secara serempak di seluruh dunia pada hari MINGGU, 7 DESEMBER 2008. Di Indonesia, JLPT ini akan dilaksanakan di 7 kota, yaitu :Jakarta, Bandung, Yogyakarta, Surabaya, Denpasar, Padang dan Medan.
Adapun, Pendaftaran untuk JLPT Tahun 2008 di Indonesia dilaksanakan pada tanggal 19 AGUSTUS s/d 19 SEPTEMBER 2008.
Biaya yang diperlukan :
- Biaya Formulir = Rp 10,000.-
- Biaya Ujian = Rp 80,000.- (Level 1 & 2) / Rp 60,000.- (Level 3 & 4)
Pada saat mendaftar, harap membawa serta pasfoto uk. 3x4 cm sebanyak 2 lembar.

Panitia Ujian per wilayah :

Wilayah

Pelaksana

Alamat

No. Telepon

No. Fax

Jabodetabek

PERSADA

d/a.Universitas Darma Persada

Jl. Radin Inten II, Pondok Kelapa, Jakarta Timur

021-8647373

021-86900241

Jawa Barat

Universitas Padjadjaran

Kampus UNPAD, Jatinangor

022-7796388

022-7796388

Jawa Tengah & D.I. Yogyakarta

Universitas Gadjah Mada

Kampus UGM Bulaksumur, Yogyakarta

0274-513096

0274-550451

Jawa Timur

Universitas Negeri Surabaya

Kampus UNESA Lidah Wetan, Surabaya

031-7532809

031-7532809

Bali

Universitas Udayana

Jl. Nias No. 13, Sanglah, Denpasar

0818-351126

0361-249458

Sumatera Utara

Universitas Sumatera Utara

Kampus USU

Jl. Universitas No. 19, Medan

061-8223531

061-8223531

Sumatera Barat

Universitas Bung Hatta

Jl. Sumatera, Ulak Karang, Padang

0711-444660

0751-7055475

Untuk informasi lebih rinci tentang pendaftaran ujian, silakan hubungi Panitia Ujian tersebut di atas.

Selamat mendaftar.

Salam,

Apin

The Japan Foundation, Jakarta.

Popular posts from this blog

Program S1, D3, D2 (untuk Lulusan SLTA dan Sederajat) 2012

BEASISWA PEMERINTAH JEPANG (MONBUKAGAKUSHO) TAHUN 2013 UNTUK LULUSAN SEKOLAH LANJUTAN TINGKAT ATAS (SLTA) 2012

Jepang Tawarkan Beasiswa untuk Lulusan SLTA